HM TEKNIK BIOMEDIS

Kunjungan Industri
Kunjungan Industri
Kunjungan Industri
Kunjungan Industri
Kunjungan Industri
Kunjungan Industri

Tema : Exploring and Planning the Future with Industrial Introduction
Tahun Ajaran : 2023-2024
Tanggal : 2024-03-01 s/d 2024-03-02
Maksud&Tujuan : Tingginya tingkat perindustrian di Indonesia membuat mahasiswa tentu juga harus bersiap dan mulai mengerti cara kerja di dunia industri. Tujuan diadakannya Kunjungan Industri - Memberikan gambaran kepada mahasiswa tentang dunia kerja sesunguhnya - Menumbuhkan pemikiran positif dan kreatif - Meningkatkan kesadaran akan pentingnya pengetahuan dan keterampilan pada bidang perindustrian - Melihat secara langsung pengaplikasian ilmu-ilmu pengetahuan dalam pekerjaan

Biro Kemahasiswaan

Biro Kemahasiswaan merupakan unit yang berfungsi untuk mengelola berbagai macam pelayanan kepada mahasiswa dan alumni UDINUS. Biro Kemahasiswaan mengelola rrusan Kemahasiswaan, termasuk kegiatan ekstrakurikuler mahasiswa (UKM), organisasi mahasiswa, manajemen beasiswa dan urusan Alumni, termasuk organisasi alumni, pendataan kepindahan pegawai, sosialisasi lowongan pekerjaan

Alamat

Gedung A Lantai 1
Universitas Dian Nuswantoro
Jl. Nakula No. 5-11
Semarang

Designed and Developed by
PSI UDINUS
Top